Training IT Audit, 20 – 22 Mei 2019

Pelatihan IT AUDIT yang di selenggarakan IT Governance Indonesia member of Proxsis.
.
Information technology audit adalah pemeriksaan kontrol manajemen dalam infrastruktur teknologi informasi (TI). Evaluasi bukti yang diperoleh menentukan apakah sistem informasi melindungi aset, menjaga integritas data, dan beroperasi secara efektif untuk mencapai tujuan atau sasaran organisasi. Tinjauan ini dapat dilakukan bersamaan dengan audit laporan keuangan, audit internal, atau bentuk pengikatan atestasi lainnya.
.
Kenapa IT Audit itu penting bagi suatu perusahaan ?

  • Memberikan Wawasan Objektif
  • Meningkatkan Efisiensi Operasi
  • Mengevaluasi Risiko dan Melindungi Aset
  • Menilai Kontrol
Rate this post

Bagikan:

[yikes-mailchimp form=”2″]

× Apa yang bisa kami bantu?